Jumat, 10 Desember 2010

INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU TH 2011 / 2012


INFORMASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU TH 2011 / 2012

SM UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA (UNY)

Memberi kesempatan para calon mahasiswa untuk mengikuti mengikuti seleksi lebih awal bagi yang masih aktif di kelas terakhir SMTA dan para lulusan SMTA 5 tahun terakhir (lulusan tahun 2006, 2007, 2008, 2009, dan 2010), dibuka dua gelombang, yaitu Gelombang I dan II. Daya tampung sebesar 100% dari kelas Regular Swadana, terdiri atas PMB-SM Gelombang I (70%) dan Gelombang II (30%)....

PERSYARATAN PESERTA

1. Pada tahun ajaran 2010/2011 duduk di kelas 12 (SMTA enam semester) atau kelas 13 (SMTA delapan semester), lulusan tahun 2006, 2007, 2008, 2009, dan 2010, lulusan Paket C setara SMA Tahun 2007, 2008, 2009, dan 2010, atau yang setara lainnya.

2. Program studi tertentu (lihat tabel) mensyaratkan tidak mempunyai ketunaan.

PROSEDUR PENDAFTARAN

Pendaftaran dan Pengumuman Hasil

1. Peserta dapat memilih kelompok IPA, IPS, atau IPC sesuai dengan program studi yang dipilih. Daftar program studi dan kelompok dapat dilihat di tabel.

2. Kelompok IPa atau IPS, peserta dapat memilih 2 (dua) program studi. Kelompok IPC dapat memilih 3 (tiga) program studi yang terdiri dari 2 (dua) program studi kelompok IPA dan 1 (satu) program studi kelompok IPS atau 2 (dua) program studi kelompok IPS dan 1 (satu) program studi kelompok IPA.

3. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp. 175.000,- untuk kelompok IPA atau IPS, sedangkan untuk kelompok IPC sebesar Rp. 200.000,- melalui Bank Mandiri. Petunjuk pembayaran dapat dilihat di situs http://pmb.uny.ac.id/.

4. Login ke situs http://pmb.uny.ac.id/. untuk mengisi formulir pendaftaran tanggal 15 Februari s/d 9 April 2011 untuk Gelombang I, sedangkan untuk Gelombang II pada tanggal 28 Juni s/d 21 Juli 2011.

5. Peserta harus melakukan verifikasi di Auditorium UNY pada tanggal 12 s/d 16 April 2011 untuk Gelombang I, sedangkan untuk Gelombang II pada tanggal 14 s/d 21 Juli 2011

6. Tes tertulis dilaksanakan tanggal 24 April 2011 untuk Gelombang I, sedangkan untuk Gelombang II pada 25 Juli 2011.

7. Tes khusus untuk program studi yang mempersyaratkan dilaksanakan tanggal 25 dan 26 April 2011 untuk Gelombang I, sedangkan untuk Gelombang II pada 26 Juli 2011.

8. Materi Ujian Tulis :

a. Kelompok IPA meliputi Kemampuan Kuantitatif, Bahasa, dan IPA.

b. Kelompok IPS meliputi Kemampuan Kuantitatif, Bahasa, dan IPS.

c. Kelompok IPC meliputi Kemampuan Kuantitatif, Bahasa, IPA dan IPS.

9. Materi Tes Khusus (untuk Prodi tertentu) meliputi : Tes Kesehatan dan tes Keterampilan.

Hasil seleksi diumumkan malalui situs PMB UNY : http://pmb.uny.ac.id/, Koran local, di kantor Registrasi UNY, dan di fakultas masing-masing pada tanggal 3 Mei 2011 untuk Gelombang I, sedangkan untuk Gelombang II pada 31 Juli 2011.

INFO TERBARU SM UNY 2011 : KLIK
DISINI

25 komentar:

  1. trimakasih atas infonya

    BalasHapus
  2. maaf mau tanya, untuk bidik misi atau PBU UNY persyaratannya gmn ya?
    makasih

    BalasHapus
  3. @Anonim: thanks jga dah berkunjung....
    @Elsa : maaf sya kurang tau klo syarat2 itu, cba buka web UNY aja lgsung, tp kalo mau nembak masuk UNY sya ada link dsana....

    BalasHapus
  4. Kok ujiannya bulan april ? itukan pas UN mas ? Saya masih SMA mau masuk UNY... tolong infonya ya... Add YM sama fb di blog ku... :D

    BalasHapus
  5. @Amri : emang jadwal gtu, kan gk sma tglnya sma UN, info lbh lnjut slhkan add aja fb q di gadget pling atas blog ini....thx

    BalasHapus
  6. situs penerimaan mahasiswa baru s1 2011 UNY itu apa ya mas....saya bka yg pmb.uny.ac.id koq yang keluar info'nya program pasca sarjana...???

    BalasHapus
  7. ,kok di web pmb.uny.ac.id/sm ,,tuh pendaftaran tanggal 8 mei?mohon kejelasannya,,terus kok lum ada situs khusus pmb 2011 yah

    BalasHapus
  8. @Anonim: situs utk S1 smentara belum ada, coba Login lgi ke situs http://pmb.uny.ac.id/. tanggal 15 Februari s/d 9 April 2011 untuk Gelombang I

    @Vini: sementara blum, utk info lebih jelas silahkan kontak :
    Telp. (0274) 520325, (0274) 586168 psw. 313, 239
    E-mail: pmb@uny.ac.id

    BalasHapus
  9. kpan pendaftaran uny di bukan ?????????

    BalasHapus
  10. mau tanya dong kalau buka pmb.uny.ac.id kok site offline terus kenapa ya?

    BalasHapus
  11. INFO: utk thun ini SM UNY diundur, kemungkinan blan Juni, klo SMPTN tetap,
    klo ada yg berminat lo2s seleksi melalui jalur khusus bisa menghubungi kami... thx

    web nya bsa kok dibuka, tp utk tingkat S1 belum tersedia, blm ada pengumuman resmi...

    BalasHapus
  12. cara menghubungi nya yang lewat jalur khusus itu bagaimana ya? a/n siapa?
    trus situs resmi uny (jika sewaktu2 ada perubahan info pmb uny) apa? apa cukup blog ini saja? nuwun

    BalasHapus
  13. pendaftaran online it dbka kpn??
    q bk lwt pmb.nuy.ac.id kq yg klwr pndftrn pasca sarjana n ga da formulir pendaftaranNa....

    BalasHapus
  14. Pembukaan SM UNY kpn ya?kok ngak ada informasi yang jls,.
    UNY masih membuka Jlr lwt SM ngak ?
    sya bka lwt http://pmb.uny.ac.id,kok hanya utk pasca sarjana? Sya mohon informasinya mengingat banyak yang berminat masuk di UNY,Makasih

    BalasHapus
  15. koq formulir pendaftaran sm UNY gak ada, gmn caranya buka?

    BalasHapus
  16. @All: ada perubahan wktu dri info tersebut di atas, untk SM UNY thn ini di undur pda blan juni, dan tgl nya belum ada pengumuman resmi. sdgkan snmptn sma dgn di tmpat2 lain.
    nanti kalo sudah ada pengumuman resmi formulirnya akan tersedia di website tsb. jdi smentara bru utk pasca sarjana.
    utk jalur khusus bisa melalui kami, kami punya tim yg akan membantu smpai bisa masuk.....

    BalasHapus
  17. Mas...Jalur khususnya g' ribet yach...??

    BalasHapus
  18. bagaimana dengan pmb uny jalur khusus untuk tahun 2011/2012

    BalasHapus
  19. jalur khusus itu gk ribet, nanti di bantu tim dsana, ada pembekalan, dan dijamin 99,99% lulus Seleksi.... pembayaran di lakukan stlah diyantakan lulus....
    trims.....

    BalasHapus
  20. ada gak mas pbu uny untuk pmb tahun th pelajaran 2011/2012

    BalasHapus
  21. Sepertinya tdk ada, tp utk lbh jlas bisa lgsg kontak ke kampus:
    Telp. (0274) 520325, (0274) 586168

    BalasHapus
  22. Kalau ingin mengikuti jalur khusus itu bagaimana caranya? dan mulai kapan saya bisa mengikutinya.

    BalasHapus
  23. INFO : SM UNY hampir dipastikan akan dilaksanakan tgl 7 Juli 2011, hanya 1 gelombang... jadi yg berminat buruan....

    @utk mengikuti jalur khusus bisa lgsg kontak kami, kmi akan bantu anda utk msuk ke pergruan tinggi impian anda....

    BalasHapus
  24. INFO BARU :
    Jadwal :
    Seleksi Mandiri S1 :
    6 Juni - 7 Juli 2011 (Pendaftaran), 10 Juli (Tes Tulis)

    Seleksi Mandiri DIII :
    20 Juni - 23 Juli 2011 (Pendaftaran), 24 Juli (Tes Tulis)

    LEBIH LANJUT KLIK :
    http://ade-mukhlis.blogspot.com/2011/04/pmb-uny-2011-program-seleksi-mandiri-s1.html

    BalasHapus
  25. jalur khusus dimulai kapan mas ?

    BalasHapus

Bisnis Dahsyat tanpa modal
Kontak jodoh
Mobil bekas

Entri Populer